Konfigurasi Server Telnet pada CentOS:
Kegunaan telnet adalah untuk menjembatani proses komunikasi antarkomputer. Telnet merupakan program emulasi terminal untuk protokol TCP/IP. Program telnet yang berjalan di komputer akan menghubungkan PC dengan server jaringan. Anda bisa memasukkan perintah melalui program Telnet dan program tersebut akan dieksekusi di komputer lain seolah program tersebut dijalankan dari komputer sendiri.
Dengan menggunakan Telnet, Anda bisa mengontrol dan berkomunikasi dengan server lain di jaringan dengan mudah. Ubtuk memulai sesi telnet, biasanya Anda harus mengisikan username dan password yang valid. Telnet merupakan cara yang lazim digunakan untuk mengendalikan web server.
Server CentOS IP:172.16.11.133/24
Client Windows :172.16.11.134/24
Pertama,Anda harus menginstall terlebih dahulu telnet dan telnet-server.
Enable dan jalankan telnet.socket karna percuma jika belum di jalankan.
Sekarang buat user untuk telnet dengan command useradd, jangan lupa untuk diberikan passwordnya


Windows : Bisa menggunakan software putty atau bisa juga lewat cmd, namun fitur telnet harus di aktifkan dahulu di control panel
Linux (Semua Linux) : Install telnet, kemudian ketik telnet disertai dengan IP nya.
Tambahkan script pts/0 pada file securetty dipaling bawah untuk memberikan akses remote root sekali
Disini saya menggunakan client Windows jadi saya harus menginstall terlebih dahulu aplikasi PuTTY
Setelah itu buka aplikasi PuTTY lalu masukkan
Setelah itu klik ok dan login menggunakan user yang telah anda buat.
Dan jika anda ingin menggunakan CMD ketimbang menggunakan Aplikasi PuTTY anda harus terlebih dahulu mengaktifkan Telnet Client pada Windows Feature.
Setelah itu anda tekan CTRL+R dan ketikkan cmd lalu tekan ok.
Login telnet dengan memasukkan ip yang anda gunakan.
Masukkan password dan anda dapat meremote dengan cmd.
Telnet tidak aman untuk digunakan meremote, karena tidak terenkripsi dan para sniffers bisa melihat apa yg telah dilakukan oleh user dalam meremote menggunakan telnet, untuk mengeceknya bisa menggunakan wireshark.
Sekian dan Terimakasih
0 komentar:
Posting Komentar